Skip to main content

Undang Anak Yatim, 10 Potret Bahagia Akikah Anak Kedua Cut Meyriska


Akikah adalah acara menyembelih hewan, misalnya kambing, sebagai wujud syukur atas kelahiran. Hal ini pun ternyata dilakukan oleh keluarga Cut Meyriska dan Roger Danuarta. Mereka menggelar akikah sebagai wujud syukur atas kelahiran Jourell, putra kedua mereka.

Mengundang sahabat artis dan anak yatim, intip potret akikah Jourell Kenzie Danuarta. Meriah dan penuh kebahagiaan!

1. Pada Kamis (26/5/2022), Cut Meyriska menggelar akikah putra kedua tepat pada hari ulang tahunnya yang ke-29


2. Jourell Kenzie Danuarta yang masih berusia 34 hari anteng saat dikunjungi Irish Bella


3. Meriah bak pesta ulang tahun, akikah Jourell dihadiri Shireen Sungkar, Vebby Palwinta, Mikaila Patritz, dkk.


4. Trio mama hits, terlihat keseruan Cut Meyriska, Titi Kamal, dan Mikaila Patritz pada acara ini


5. Mikaila Patritz dan suami hadir pada acara akikah Jourell. Hal tersebut pun tak lupa ia abadikan


6. Tak cuma mengundang sahabat artis, Cut Meyriska dan Roger turut mengundang anak yatim


7. Acara akikah Jourell juga diisi tausiah seorang ustaz. Syahdu!


8. Inilah potret prosesi potong rambut anak kedua Cut Meyriska


9. Di acara akikahnya, adik dari Shaquille ini anteng, bahkan sampai terlelap


10. Beberapa potret bahagia tamu artis dan buah hati saat hadir di akikah Jourell tampak seru abis!


Acara akikah Jourell berlangsung lancar dan ramai. Kebahagiaan terlihat jelas di mata Roger Danuarta dan Cut Meyriska. Semoga Jourell tumbuh dengan sehat, berakhlak mulia, dan membanggakan.

(*)
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar