9 Artis Keturunan Bali saat Momong Anak, Kayak Kakak-Adik!
Punya aura yang memukau, banyak artis keturunan Bali yang sukses di dunia hiburan. Beberapa dari mereka bahkan sudah menikah dan memiliki anak.
Awet muda, kebersamaan Arya Saloka hingga Sheila Marcia bareng anak bak kakak-adik. Ini dia 9 artis keturunan Bali saat momong anak!
1. Dewa Budjana jadi ayah siaga yang menemani buah hatinya foto KTP
2. Oka Antara dan putrinya punya tinggi yang hampir sama. Sedangkan dengan putranya, Oka bak pinang di belah dua
3. Vakum dari dunia hiburan, Kadek Devi fokus jadi ibu tiga anak nih
4. Inesh Putri, Miss Indonesia 2012 tampil santai saat bermain dengan dua buah hatinya
5. Selalu tampil modis, Westny DJ sebenarnya ibu atau kakaknya Kai sih?
6. Adik Rizky Nazar, Rizkina Nazar adalah keturunan Arab dan Bali
7. Jarang umbar momen bersama, ini momen Putri Marino dan Surinala pas masih bayi
8. Jadi ibu empat anak, Sheila Marcia justru masih mirip anak kuliahan
9. Kalau lagi senyum kayak gini, Arya Saloka cocok disebut kakaknya Ibrahim gak sih?
Gak sabar lihat tumbuh kembang deretan anak artis ke atas sepuluh hingga dua puluh tahun ke depan. Pasti pesonanya gak kalah dari orangtua mereka. Setuju gak nih?
(*)